Cara Membuat Mesin Uap Sederhana | KASKUS
Sebelumnya ane minta maaf bukannya plagiat atau apa, ane cuma mau share pengetahuan, gan:shakehand2 Sebenarnya ini cuma mainan saja, mainan anak kecil tetapi saya buat senang-senang saja daripada tidak ada kerjaan. Kalau teman-teman mau buat silahkan sama juga boleh. Mesin uap ini sebenarnya sangat sederhana. Jenis mesin uapnya pakai siklus terbuka, jadi uap bertekanan yang menggerakkan turbin gas